Monday, June 9, 2008

Mengisi Pelatihan Aplikasi Software MINITAB


Suatu kenikmatan yang tiada ternilai ketika awal Bulan Juni 2008 yang lalu Direktorat Alat Angkut dan Telematika Departemen Perindustrian meminta saya untuk memberikan bimbingan tehnis tentang Aplikasi Minitab bagi para pengawas industri. Pengawas Industri ini bertugas untuk melakukan pengawasan SNI produk IATT. Untuk kesekian kalinya saya diminta oleh Direktorat ini untuk membantu meningkatkan pengetahuan dan skill karyawannya.
Alhamdulillah kegiatan berjalan dengan lancar di Hotel Dwima Mega Mendung.
Para peserta sangat antusias mengikuti kegiatan tsb. Terlebih ketika saya meminta kepada para peserta untuk melakukan simulasi sendiri melalui laptop yang disediakan oleh panitia.

Minitab adalah software statistika terapan yang digunakan untuk keperluan pengolahan data. Aplikasi dilakukan untuk mengerjakan aktivitas pengendalian mutu melalui seven tools yang meliputi Fish Bone Diagram, Pareto Diagram, Histogram, Control Chart, Stratifikasi, Scatter Diagram dan Check Sheet.
Mereka sangat menikmati kemudahan melalui aplikasi minitab ini bila dibandingkan dengan cara manual yaitu dengan menghitung sendiri.

Beberapa komentar yang muncul setelah mereka mencoba aplikasi minitab ini adalah, ”Wah, kalo tahu gini sih, enggak perlu dari tadi kita capek-capek ngitung sendiri”.
”Siapa takut bikin histogram 10 buah kalo bikinnya pake minitab”.
Syukur Alhamdulillah semoga Allah memberikan ridho dan keberkahan atas sharing knowledge yang telah dilakukan. Dan semoga Allah mencatat hal ini sebagai shadaqoh ilmu bagi saya, Amin Ya Robbal Alamin.

4 comments:

Anonymous said...

Hi There I'd like to congratulate you for such a great quality site!
thought this is a nice way to introduce myself!

Sincerely,
Laurence Todd
if you're ever bored check out my site!
[url=http://www.partyopedia.com/articles/thomas-the-tank-engine-party-supplies.html]thomas the tank engine Party Supplies[/url].

Anonymous said...

Hi I'd like to thank you for such a terrific made forum!
thought this would be a nice way to make my first post!
The best way collect property it is usually a good belief to begin a savings or investing strategy as soon in life as imaginable. But don't worry if you have not started saving your capital until later on in life. With the help of hard work, that is investigating the best investment vehicles for your money you can slowly but surely increase your property so that it amounts to a sizable amount by the time you hope to retire. Look at all of the achievable asset classes from stocks to real estate as investments for your money. A knowledgeable and diversified portfolio of investments in various asset classes will help your money rise through the years.

-Kelly Figura
[url=http://urwealthy.com]currency exchange rates[/url]

Anonymous said...

Hello. My wife and I bought our house about 6 months ago. It was a foreclosure and we were able to get a great deal on it. We also took advantage of the 8K tax credit so that definitely helped. We did an extensive remodeling job and now I want to refinance to cut the term to a 20 or 15 year loan. Does anyone know any good sites for mortgage information? Thanks!

Mike

Anonymous said...

mas pelatihannya di daerah mana?? and berapa biayanya??

Popular Posts